
Tampak
hadir Dalam apel pimpinan dan peresmian Pelayanan Prima yang digelar di halaman
Mapolres setempat, Kompol. Gatot Murtiyasa (Kabag Sumda Polres Jember),
Kapolsek Jajaran Polres Jember, Pasukan Apel Seluruh Personil Polres Jember.
"Hari
ini Polres Jember sedang berjuang untuk memperbaiki pelayanan pada masyarakat
guna mewujutkan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM). Diharapkan kepada
seluruh anggota untuk turut mendukung pelaksanaan WBBM dan tidak melakukan Pungli,"
Kata Kusworo dalam sambutannya.
Menurutnya,
tujuannya diresmikannya Pelayanan Prima ini untuk meningkatkan pelayanan Polres
Jember kepada masyarakat dan dalam rangka upaya peningkatan status Polres
Jember dari WBK (wilayah bebas korupsi) menjadi WBBM (wilayah birokrasi bersih
melayani),"harapnya