
Operasi
ini dimaksudkan untuk mengurangi
terjadinya angka kecelakaan lalu lintas dan korban jiwa “ Dengan mengintensifkan penindakan terhadap pelanggaran menonjol.
Target utamanya adalah untuk menekan angka pelanggaran lalu lintas sehingga dapat meminimalisir potensi
yang menimbulkan kecelakaan lalu lintas dan korban jiwa. Demikian ungkap Kaur Bin
Ops Satlantas Polres Jember Iptu Atang Jum’at
(1/3)
Dipilihnya kampus
sebagai lokasi operasi gabungan menurut Atang, karena di
wilayah ini yang paling banyak pelanggarannya, mulai pengendara yang tidak
pakai helm, spion tidak lengkap, tidak light on, plat nomor dan sebagainya. Bahkan Anggota TNI tadi ada juga yang kami tindak ,” tegas
Atang
“kegiatan
Revitalisasi Sistem Potensial Poin Pajak
ini merupakan penerapan Program dari Dirlantas Polda Jawa Timur yang
bertujuan untuk menekan dan mengurangi angka kejadiaan kecelakaan lalu lintas
yang berpotensi menimbulkan korban jiwa, “ Pungkasnya
Dari
Hasil operasi tersebut berhasil
diamankan 119 barang bukti dengan rincian surat tilang untuk STNK 95 lembar,
SIM 5 lembar dan ranmor tanpa surat 19 unit.
Pantauan MAJALAH-GEMPUR.Com, operasi yang digelar jam sibuk sejak pukul
08.00 membuat pengguna jalan yang menuju arah kampus Jalan Jawa kalang kabut
karena tak menyangka akan adanya operasi.