
“Meski demikian, para Calon
Pegawai Negeri Sipil (CPNS) ini tidak berarti harus golput, mereka tetap bisa
menggunakan haknya untuk memilih,” tegasnyaa kepada sejumlah awak media usai
memberikan pengarahan kepada 719 CPNS, di aula Pendapa Wahya Wibawa Graha Senin
(14/1/ 2019).
“Jangan terlibat politik praktis,
karena posisinya sekaang CPNS, tetapi tidak menjadi tim sukses secara terbuka apalagi
hingga memecah belah, namun tetap aktif dalam menggunakan hak pilihnya,” imbuh
perempuan pertama Bupati Jember ini.