Translate

Iklan

Iklan

Kasiat Virgin Coconut Oil (VCO) atau Minyak Kelapa Perawan.

10/10/10, 16:19 WIB Last Updated 2013-12-08T19:16:49Z

Berkasiat Bagi Kesehatan Tubuh; Manfaat minyak kelapa murnih; Sifatnya tak dapat tersintetis menjadi kolestrol. Tidak tertimbun dalam tubuh, mudah dicerna dan terbakar. Kolestrol akan larut sehingga peredaran darah akan lancar.
Kandungan Gizi Minyak Kelapa Murni (VCO);

Minyak kelapa murni merupakan komponen asam lemak berantai sedang yang memiliki banyak fungsi antara lain; mampu merangsang produksi insulin sehingga proses metabolisme glukosa dapat berjalan normal Selain itu juga bermanfaat dalam mengubah protein menjadi sumber energi.
Asam laurat dan asam lemak jenuh berantai pendek seperti asam kaprat, kaproat, dan miristat yang terkandung dalam minyak kelapa murni (VCO) dapat berperan positif dalam proses pembakaran nutrisi makanan menjadi energy. Fungsi lain dari zat ini adalah sebagai antivirus, anti bakteri dan anti protozoa.



Mengkonsumsi minyak kelapa murni (VCO) akan dapat membantu mengatasi penyembuan penyakit yang ada dalam tubuh secara alami.

VCO Membantu Kesehatan Tubuh;

Minyak kelama murni (VCO) kini tengah menjadi fenomena. Kadar asam laurat yang dikandungnya mampu menanggulangi berbagai penyakit bahkan fungsinya setara dengan air susu ibu bila dikonsumsi sebanyak empat sendok sehari.

Dapat memberikan sumber energi cepat dan merangsang metabolisme. Sistim kekebalan bisa berfungsi lebih baik. Jika organisme berbahaya yang memakan energy tubuh dapat ditekan jumlahnya, karena semakin tinggi metabolisme tubuh, maka efisiensi sistem kekebalan semakin bagus. Dengan demikian organ tubuh bisa memperbaiki diri.

Berbagai Pendapat Para Ahli dan Pengguna VCO;

Minyak bisa dikalahkan Virgin Coconut Oil (VCO) bila proses produksinya dilakukan tanpa pemanasan (Proses dingin). Jadi tidak ada pemanasan dan fermentasi.

VCO yang baik dibuat dari pemilihan kelapa yang berkualitas. Kadar minyak maksimal diperoleh pada umur duabelas bulan setelah penyerbukan. Buah kelapa yang berasal dari daerah-daerah iklim kering, merupakan bahan baku yang baik untuk pembuatan VCO.
Hasil uji laboratorium kimia universitas Gajah Mada menunjukkan bahwa, zat dominan dalam VCO adalah asam laurat mencapai 50,33%. Kandungan lain berupa 14,23% asam kaproat. 10,25% asam kaprat. 12,91% asam miristat dan 4,92%asam palmitat.

Pendapat Para Ahli;

Pertama; Menurut Prof Dr Walojo Soerjodibroto, MSc Guru besar Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (UI), mengkonsumsi minyak kelapa sesuai kebutuhan terbukti tidak berdampak kesehatan. Asam laurat terbukti antivirus, antibakteri dan anti protozoa.Patogen yang mampu diatasi oleh minyak kelapa murni (VCO) antara lain; bakteri Streptococcus aerus, Streptococcus agalactiae dan beragam virus seperti herves, sarcoma, HIV, Virus Leukimia dan Cytomegalovirus.

Kedua; Menurut Dr AH Bambang Setiaji, MSc, dosen kimia Universitas Gajah Mada . Peran VCO dalam mengatasi penyakit jantung. Setiap melewati endapan kolestrol “Minyak Kelapa Murni” akan melarutkan kolestrol.Kolestrol akan larut sehingga peredaran darah lancar. VCO berupa minyak jenuh berantai sedang dan sifatnya tak dapat tersintesis menjadi kolestrol, sehingga peredaran darah lancar VCO berupa minyak jenuh berantai sedang dan sifatnya tak dapat tersintesis menjadi kolestrol, tidak ditimbun dalam tubuh dan mudah dicerna dan terbakar. Selain itu VCO berperan menyembuhkan kencing manis. Sebab ia merangsang insulin yang bertugas mengangkut zat gula ke sel-sel tubuh. Insulin hanya bertugas mengatur gula darah dan orang diabetes bisa sembuh.

Ketiga; Menurut John Kabara, ahli Biokimia dan Farmakologi dari Michigan State University menyatakan bahwa yang memicu penyakit maut adalah lemak berantai panjang, yang sebagaian besar bersumber pada lemak hewani. Sedangkan VCO berantai sedang dan tak berdampak buruk bagi kesehatan.

Keempat; Mnurut Dr. Mary G Enig PhD, ahli Biokimia dan Nutrisi AS menyatakan bahwa Monolaurin dari VCO membantu mengatasi Acquid Immuno Deficiency Syndrome (AIDS). Senyawa yang berasal dari asam laurat itu mampu menyusup melewati membran lemak virus dan menghancurkannya.

Kelima;
Menurut Dr. Conrado Dayruts dari Potenciano Medical Center, University of Philippinas menyebutkan VCO dapat membantu tubuh meningkatkan Imunitas pada penderita Severa Acute Respiratory Syndrome (SARS). Bahkan fungsinya VCO setara dengan Air Susu Ibu bila dikonsumsi sebanyak empat sendok ehari.

Pendapat para Pengguna;
Pertama; Beberapa remaja putrid di Jember menjelang tidur memakai lulur VCO, untuk menghaluskan dan mencerahkan warna kulit. Selain itu juga dapat digunakan untuk menghitamkan dan mempercantik rambut.

Kedua; Para ibu hamil tua di Gumukmas Jember mengkunsumsi VCO untuk memperlancar kelahiran/pengganti minyak kelapa pilihan.

Ketiga; Para penderita sakit gigi di Jember sebelum tidur menyikat gigi dan berkumur dengan air hangat, kemudian minum satu sendok makan VCO sambil dikumurkan beberapa saat, Dapat meyembuhkan sakit gigi।

Cara Menggunakan VCO;Anak-anak; Umur satu samapai dua tahun. Sehari dua kali setengah sendok the. Diatas umur tiga tahun sehari dua kali satu sendok teh. Dewasa Pemula; sehari dua kali satu sendok makan. Dewas Biasa; sehari dua kali dua sendok makan.
Komentar
Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
  • Kasiat Virgin Coconut Oil (VCO) atau Minyak Kelapa Perawan.

Terkini

Close x